šŸ 

1 TAWARIKH 3 – Keturunan Daud

1 Inilah anak-anak Daud yang lahir bagi dia di Hebron; anak sulung ialah Amnon, dari Ahinoam, perempuan Yizreel; anak yang kedua ialah Daniel, dari Abigail, perempuan Karmel; 2 anak yang ketiga ialah Absalom, anak Maakha, yakni anak perempuan Talmai, raja Gesur; anak yang keempat ialah Adonia, anak Hagit; 3 anak yang kelima ialah Sefaca, dari … Baca Selengkapnya

YEHEZKIEL 21 – Pedang TUHAN Melawan Yerusalem, Pedang TUHAN Melawan Bani Amon

1 Datanglah firman TUHAN kepadaku: 2 “Hai anak manusia, tujukanlah mukamu ke Yerusalem dan ucapkanlah banyak tegoran terhadap tempat kudusnya dan bernubuatlah melawan tanah Israel. 3 Katakanlah kepada tanah Israel: Beginilah firman TUHAN: Lihat, Aku akan menjadi lawanmu dan akan mencabut pedang-Ku dari sarungnya dan melenyapkan dari tengah-tengahmu orang benar dan orang fasik. 4 Oleh … Baca Selengkapnya

YEHEZKIEL 19 – Ratapan tentang Raja Israel

1 Hai, ucapkanlah suatu ratapan mengenai raja Israel, 2 dan katakanlah begini: Betapa ibumu menjadi seekor singa betina di antara singa-singa! Ia berbaring di antara singa-singa muda, dan menyusui anak-anaknya. 3 Ia membesarkan seekor dari anak-anaknya, sehingga menjadi singa muda; ia belajar menerkam, malah manusia ditelannya. 4 Bangsa-bangsa menyerukan: Singa mengamuk! akhirnya ia terjebak dalam … Baca Selengkapnya

YEHEZKIEL 17 – Lambang Ketidaksetiaan Raja Zedekia

1 Maka datanglah firman TUHAN kepadaku: 2 “Hai anak manusia, katakanlah suatu teka-teki dan ucapkanlah suatu perumpamaan kepada kaum Israel. 3 Katakanlah: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Seekor burung rajawali yang besar dengan sayapnya yang besar dan panjang, penuh dengan bulu yang berwarna-warna datang ke gunung Libanon dan ia mengambil puncak pohon aras. 4 Ia mematahkan … Baca Selengkapnya

YEHEZKIEL 12 – Yehezkiel Melambangkan Pembuangan Israel

1 Lalu datanglah firman TUHAN kepadaku: 2 “Hai anak manusia, engkau tinggal di tengah-tengah kaum pemberontak, yang mempunyai mata untuk melihat, tetapi tidak melihat dan mempunyai telinga untuk mendengar, tetapi tidak mendengar, sebab mereka adalah kaum pemberontak. 3 Maka engkau, anak manusia, sediakanlah bagimu barang-barang seorang buangan dan berjalanlah seperti seorang buangan pada siang hari … Baca Selengkapnya

YEREMIA 37 – Raja Zedekia Meminta Petunjuk kepada Yeremia, Yeremia Dipenjarakan, Zedekia Memindahkan tempat Yeremia Dikurung

1 Zedekia bin Yosia menjadi raja menggantikan Konya bin Yoyakim; Nebukadnezar, raja Babel, telah mengangkat dia menjadi raja atas negeri Yehuda. 2 Tetapi baik ia, baik pegawai-pegawainya maupun rakyat negeri itu, tidak mendengarkan firman yang disampaikan TUHAN dengan perantaraan nabi Yeremia. 3 Pada suatu kali raja Zedekia menyuruh Yukhal bin Selemya dan imam Zefanya bin … Baca Selengkapnya

YEREMIA 27 – Disuruh untuk Memikul Kuk Babel

1 Pada permulaan pemerintahan Zedekia, anak Yosia raja Yehuda, datanglah firman ini dari TUHAN kepada Yeremia. 2 Beginilah firman TUHAN kepadaku: “Buatlah tali pengikat dan gandar, lalu pasanglah itu pada tengkukmu! 3 Kemudian kirimlah pesan kepada raja Edom, kepada raja Moab, kepada raja bani Amon, kepada raja Tirus dan kepada raja Sidon, dengan perantaraan utusan-utusan … Baca Selengkapnya

YEREMIA 24 – Penglihatan tentang Dua Keranjang Buah Ara

1 Lihatlah, TUHAN memperlihatkan kepadaku dua keranjang buah ara berdiri di hadapan bait TUHAN. Hal itu terjadi sesudah Nebukadnezar, raja Babel, mengangkut ke dalam pembuangan Yekhonya bin Yoyakim, raja Yehuda, beserta para pemuka Yehuda, tukang dan pandai besi dari Yerusalem dan membawa mereka ke Babel. 2 Keranjang yang satu berisi buah ara yang sangat baik … Baca Selengkapnya

YEREMIA 21 – Pembuangan Raja Zedekia Diberitahukan, Nubuat Melawan Raja Yehuda

1 Firman yang datang dari TUHAN kepada Yeremia, ketika raja Zedekia mengutus Pasyhur bin Malkia dan imam Zefanya bin Maaseya kepadanya dengan pesan: 2 “Tanyakanlah kiranya petunjuk TUHAN untuk kami, sebab Nebukadnezar, raja Babel, memerangi kami! Barangkali TUHAN mau melakukan kepada kami tepat seperti perbuatan-perbuatan-Nya yang ajaib, sehingga Nebukadnezar mundur meninggalkan kami.” 3 Kata Yeremia … Baca Selengkapnya

šŸŒž
↑
© 2025 KebenaranHidup.com  | Project Kristus
Kebijakan Privasi